Sunday, December 01, 2013

Ilusi

ia membiarkan ilusi itu merupa menjadi kata
mengguratkan ingatan yang tak seharusnya ada
tulisan itu hanya lelucon kehidupan
tentang dua orbit beririsan
yang tak mungkin sejalan

No comments:

Untuk Papa

Papa …  Kini senyum itu tak bisa lagi kulihat  Kebaikan itu tak bisa lagi kudapat  Tapi jasa papa tetap melekat  Hangat itu tetap mendekap  ...