"Mas, iyut udah beli kado."
"Iya? Ada di dalam tas ya?"[sambil langsung ngoprek tas yang biasa aku pakai].
"Lho, kan belum ada serah terima. Nanti aja kalau mama ke Bandung, Iyut titipin."
"Hmm..", masang muka mikir.
"Mas..."
"Apa?"
"Iyut pinjem dulu ya?"
"Ha....[Jeda]. Tapi jangan sampai lecek ya?!"
"Asyii..k"
Hehe... jadi kebagian baca duluan. Tepat hari ini kakakku ulang tahun. Nyanyi dulu ah...
Happy birthday to you...
Happy birthday to you...
May all your wishes comes true
No comments:
Post a Comment